Find Us On Social Media :
Link formasi CPNS Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) 2024. (Pixabay/Iqbal Nuril Anwar)

Link PDF Formasi CPNS Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) 2024

Arista Estiningtyas - Rabu, 21 Agustus 2024 | 21:19 WIB

Sonora.ID - Pendaftaran CPNS 2024 resmi dimulai melalui portal SSCASN BKN pada tanggal 20 Agustus 2024 Pukul 17.08.45 WIB dan akan berakhir pada tanggal 06 September 2024.

Diketahui bahwa Pemerintah melalui Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) menyediakan formasi CPNS Tahun 2024 sebanyak 250.407 bagi 69 Instansi pusat dan 478 instansi daerah. 

Untuk daftar lowongan kuota formasi per-instansi pemerintah (Kementerian/Lembaga/Daerah) akan diumumkan oleh masing-masing instansi secara bertahap dan dapat dicek pada menu pencarian informasi secara berkala. 

Alokasi kebutuhan CPNS Kementerian Ketenagakerjaan Tahun Anggaran 2024 berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 293 Tahun 2024 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Ketenagakerjaan sendiri sejumlah 1109 formasi.

Lokasi kebutuhan alokasi formasi CPNS Kementerian Ketenagakerjaan tahun 2024 sebagai

berikut:

  1. Kementerian Ketenagakerjaan Pusat;
  2. Unit Pelaksana Teknis Kementerian Ketenagakerjaan.

Baca Juga: 2 Contoh Surat Lamaran CPNS 2024 (PDF) yang Sesuai dengan Ketentuan

CPNS Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) 2024

Jenis penetapan kebutuhan PNS Kementerian Ketenagakerjaan dibagi menjadi 2 (dua)

kebutuhan yaitu: