Find Us On Social Media :
ilustrasi Resep Mangut Ikan Asap yang Paling Nikmat: Rahasia Bumbu Tradisional (pinterest)

Resep Mangut Ikan Asap yang Paling Nikmat: Rahasia Bumbu Tradisional

Muhammad Aliefuddin Sayyaf - Jumat, 4 Oktober 2024 | 09:20 WIB

Sonora.ID- Pelajari cara membuat resep mangut ikan asap yang paling nikmat dengan bumbu tradisional khas Jawa Tengah.

Santan gurih, pedas, dan ikan asap yang kaya rasa menjadikan hidangan ini istimewa!

Mangut ikan asap adalah salah satu hidangan khas Jawa Tengah dan Yogyakarta yang memiliki cita rasa yang khas, gurih, dan pedas.

Kombinasi antara ikan asap yang kaya rasa dengan bumbu mangut yang berempah menjadikan hidangan ini favorit banyak orang.

Untuk menciptakan mangut ikan asap yang lezat, kunci utama terletak pada pemilihan ikan yang segar serta bumbu yang tepat.

Berikut ini adalah resep mangut ikan asap paling nikmat yang bisa Anda coba di rumah.

Baca Juga: Resep Mie Aceh Rempah, Lezat nan Nikmat

Bahan-bahan:

Baca Juga: Resep Ikan Bumbu Kuning Goreng, Dijamin Tidak Amis dan Renyah!

Bumbu Halus: