Find Us On Social Media :
Illustrasi Telur dadar ()

Resep Membuat Telur Dadar Keriting, Lauk Satset Andalan Ibu

Alifia Astika - Rabu, 9 Oktober 2024 | 22:26 WIB

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Resep Membuat Telur Dadar Keriting, Lauk Satset Andalan Ibu".

Telur menjadi salah satu sumber protein hewani yang paling mudah untuk didapat. Selain itu juga telur bisa diolah menjadi berbagai kudapan yang nikmat dan menggugah selera.

Selain mudah untuk diolah menjadi berbagai kudapan nikmat, telur juga memiliki kandungan gizi yang baik dan tidak kalah dengan daging ayam.

Perlu diketahui bahwa didalam telur ayam mengandung vitamin A, riboflavin, asam folat, vitamin B6, vitamin B12, choline, besi, kalsium, fosfor dan potasium.

Telur ayam juga merupakan makanan termurah sumber protein yang lengkap. Satu butir telur ayam berukuran besar mengandung sekitar 7 gram protein.

Salah satu rekomendasi cara pengolahan telur adalah dibuart telur dadar keriting yang lezat dan menggugah selera:

Baca Juga: 3 Resep Minuman Agar Lekas Hamil yang Perlu Dikonsumsi

Bahan:

Telur ayam (sesuai kebutuhan)

Garam secukupnya