Find Us On Social Media :
Ilustrasi tinggi badan (Healthline)

6 Olahraga yang Bisa Membuat Tubuh Anak Menjadi Tinggi Secara Optimal

Alifia Astika - Jumat, 11 Oktober 2024 | 23:01 WIB

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "6 Olahraga yang Bisa Membuat Tubuh Anak Menjadi Tinggi Secara Optimal".

Ingin agar anak tumbuh tinggi dengan optimal?

Selain memberikan makanan dan minuman yang cukup Gizi ada baiknya bunda mulai menstimulasi anak dengan olahraga penunjang pertumbuhan tinggi badan.

Berikut beberapa olahraga penunjang tinggi badan yang murah dan bisa diberikan kepada anak:

Baca Juga: Turnamen Bergengsi KG Cup 2024 Resmi Dibuka, Kobarkan Semangat Juara!

1. Lompat tali

Olahraga lompat tali merupakan salah satu kegiatan sekaligus permainan yang gemar dilakukan oleh anak. Ketika anak melakukan lompat tali setiap hari, tinggi badannya pun akan semakin bertambah.

"Lompat tali dapat merangsang pertumbuhan tulang," papar dr. Dian pada HaiBunda, beberapa waktu lalu.

2. Berenang

Mengutip dari Times of India, berenang dengan gaya dada adalah salah satu gaya renang terbaik untuk menambah tinggi badan anak.