Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Resep Membuat Telur Dadar Kemiri yang Lezat dan Menggugah Selera".
Telur menjadi salah satu bahan makanan yang bisa diolah menjadi berbagai makanan yang lezat dan menggugah selera.
Tidak hanya itu telur juga bisa memenuhi angka kebutuhan gizi dan harian.
Didalam 100 g telur terdapat, Kalori (kcal) 155, Jumlah Lemak 11 g, Lemak jenuh 3,3 g, Kolesterol 373 mg, Natrium 124 mg, Kalium 126 mg, Jumlah Karbohidrat 1,1 g, Serat pangan 0 g, Gula 1,1 g, Protein 13 g, Vitamin C, Kalsium 50 mg, Zat besi 1,2 mg, Vitamin D, 87 IU Vitamin B6, 0,1 mg, Vitamin B12, dan Magnesium 10 mg.
Kemudian mengandung berbagai vitamin dan mineral, termasuk vitamin A, riboflavin, asam folat, vitamin B6, vitamin B12, choline, besi, kalsium, fosfor dan potasium.
Telur ayam juga merupakan makanan termurah sumber protein yang lengkap. Satu butir telur ayam berukuran besar mengandung sekitar 7 gram protein.
Berikut ulasan selengkapnya jika Anda ingin membuat telur kemiri:
Baca Juga: Resep Membuat Sayur Asem Daging yang Nikmat dan Bergizi Tinggi
Bahan:
1 batang daun bawang iris tipis