Sonora.ID - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 menjadi momen penting bagi seluruh masyarakat Indonesia dalam menentukan pemimpin daerah.
Di balik kelancaran pelaksanaan pemungutan suara, ada peran besar Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS).
Salah satu tugas utama Ketua KPPS adalah memberikan sambutan pembukaan pada hari pemungutan suara.
Sambutan ini berfungsi untuk menyampaikan arahan, memastikan kesiapan teknis, serta mengingatkan pentingnya partisipasi masyarakat dalam menggunakan hak pilih mereka.
Artikel ini akan membahas contoh sambutan Ketua KPPS yang lengkap dengan susunan acara Pilkada 2024.
Berikut ini contoh sambutan Ketua KPPS dan susunan acara Pilkada 2024, simak:
Teks Sambutan Ketua KPPS Pilkada 2024
Assalamu’alaikum wr,wb
Alhamdulillahirrabil alamin wabuhi nastain.......dst
Yth. Bpk/ibu Anggota KPPS TPS ....