Ilustrasi contoh deskripsi ekstrakurikuler tari di raport SD, SMP, SMA
Ilustrasi contoh deskripsi ekstrakurikuler tari di raport SD, SMP, SMA (unsplash.com)

20 Contoh Deskripsi Ekstrakurikuler Tari di Raport SD, SMP, SMA

Gema Buana Dwi Saputra - Selasa, 17 Desember 2024 | 16:00 WIB

Sonora.ID - Artikel kali ini akan membahas tentang 20 contoh deskripsi ekstrakurikuler tari di raport SD, SMP, SMA untuk disimak.

Pada penghujung semester, wali kelas akan disibukan untuk mengisi raport siswa/i sebelum dibagikan kepada orang tua murid.

Terdapat kolom deskripsi ekstrakurikuler yang dapat diisi oleh wali kelas untuk menunjukkan progress siswa/i dalam mengikuti kegiatan di luar belajar wajib tersebut.

Mari simak langsung 20 contoh deskripsi ekstrakurikuler tari di raport SD, SMP, SMA berikut ini untuk dijadikan sebagai referensi.

Baca Juga: 20 Contoh Deskripsi Ekskul Marawis di Raport SD/SMP/SMA, Memotivasi

Baca Juga: 10 Contoh Deskripsi Ekstrakurikuler Rohis SD/SMP/SMA, Paling Lengkap!

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.