Find Us On Social Media :
Resep Bihun Kuah Telur (YouTube Rudy dan Sahabat TV)

Resep Bihun Kuah Telur, Masakan Praktis yang Menghangatkan

Syahidah Izzata Sabiila - Senin, 23 Desember 2024 | 19:00 WIB

Sonora.ID - Cobalah resep bihun kuah telur berikut ini untuk rekomendasi menu masakan Anda di rumah.

Bihun kuah menjadi salah satu masakan nikmat kala cuaca sedang dingin.

Kuah yang hangat ditambah dengan telur membuat masakan berbahan dasar bihun ini jadi kegemaran banyak orang.

Cara membuatnya pun cukup mudah.

Yuk ikuti resep dan cara membuatnya berikut ini.

Baca Juga: Resep Galantin Sapi Enak dan Nikmat, Bisa Dicoba di Rumah

Resep Bihun Kuah Telur

Bahan 1: