Sonora.ID - Dalam artikel ini kami sajikan paparan informasi mengenai profil dan biodata pemain film Korea Harbin.
Film Harbin telah resmi tayang di bioskop Korea mulai tanggal 25 Desember 2024 yang lalu. Film terbaru dari aktor Hyun Bin ini pun tercatat berhasil melampaui angka 1 juta penonton dalam 2 hari penayangannya.
Film yang rencananya akan tayang di CGV Indonesia mulai tanggal 1 Januari 2025 tersebut menceritakan tentang aksi mata-mata yang terjadi di Kota Harbin, Heilongjiang, China yang dilakukan oleh para aktivis untuk memperjuangkan kemerdekaan Korea, serta mempertaruhkan hidup mereka.
Di Harbin, para pejuang kemerdekaan melakukan serangan yang berani demi melawan kekuasaan Jepang.
Harbin dibintangi oleh sejumlah artis ternama, seperti Hyun-Bin sebagai An Jung-Geun dan Lee Dong-Wook sebagai Lee Chang-Seob.
Berikut ini profil pemain film Korea Harbin.
Baca Juga: Biodata, Profil, dan Instagram (IG) Pemain Squid Game Season 2
Profil, Biodata, dan Instagram (IG) Pemain Film Korea Harbin
(1) Hyun-Bin sebagai An Jung-Geun
- Nama: Hyun-Bin/Kim Tae Pyoung
- Tanggal Lahir: 25 September 1982
- Umur: 42 tahun
- Pekerjaan: Aktor
(2) Park Jeong-Min sebagai Woo Deok-Soon