Kehilangan Istri dan Sahabat, Ini Lirik ‘Masih Harus di Sini’ Milik Ifan Seventeen

22 Oktober 2019 16:03 WIB
Lirik Lagu Masih Harus di Sini milik Ifan Seventeen
Lirik Lagu Masih Harus di Sini milik Ifan Seventeen ( Instagram @ifanseventeen)

Sonora.ID - Hampir setahun setelah tragedi tsunami yang menimpa grup band Seventeen, penyanyi grup band yang selamat dari tragedi tersebut baru saja merilis single.

Dengan judul ‘Masih Harus di Sini’, lagu ini diluncurkan pada Kamis 17 Oktober 2019 lalu. Meskipun video klipnya baru diunggah pada lima hari yang lalu, namun video ini sudah mendapatkan 436 ribu penonton.

Dikutip dari Tribun Timur, lagu tersebut diciptakan spontan oleh David Noah setelah mendengar kabar meninggalnya beberapa personil Seventeen pada tsunami 22 Desember 2018 silam.

Baca Juga: Solo Karir, Cantika GAC Rilis Single Baru ‘Start Over’, Ini Liriknya

Sebagai pelantun lagu, Ifan mengaku bahwa semua lirik dalam lagu tersebut benar-benar mewakili perasaannya.

Kabar perilisan lagu ini pun disampaikan Ifan dalam akun Instagram pribadinya, lengkap dengan caption ungkapan terima kasih kepada sahabat-sahabatnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bismillah ya Allah... Sebuah pemberian teruntuk yang terkasih telah release on youtube @mahakaryainc Mahakarya Channel (click link on bio) • Alhamdulillah dengan bantuan keluarga, manajemen, dan juga para sahabat. Akhirnya aku bisa berdiri kembali sebagai seorang musisi. Tidak banyak yang bisa aku ucapkan kecuali kata terimakasih dari lubuk hatiku yang paling dalam • Teruntuk sahabatku @dorfel_dave yang mampu menuliskan semua yang aku rasakan di dalam lirik di setiap nada di lagu ini, dengan energi yang begitu besar. You really know me brother. • Sebuah pemberian teruntuk yang terkasih @dylan_sahara @andi_seventeen @hermanseventeen @baniseventeen @oki_wijaya @rukmanarustam lagu ini aku persembahkan. • Dari yang “MASIH HARUS DISINI” Ifan

A post shared by Riefian Fajarsyah (@ifanseventeen) on

 Baca Juga: Chord Gitar Lagu 'Kamu Yang Terbaik' By Raffi Ahmad, Chord Mudah

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm