3. Letih dan lesu
Penyakit ini akan menyebabkan penderitanya menjadi terus-terusan lelah tanpa penyebab yang pasti.
Jika Anda merasa selalu lelah, dan disertai dengan nyeri punggung hingga kencing berdarah, maka cobalah untuk segera memeriksa tubuh Anda ke dokter, hal ini bertujuan untuk memastikan kesehatan tubuh Anda.
Baca Juga: Wajib Tahu, Berikut 5 Jenis Batu Ginjal yang Bisa Menyerang Tubuh
4. Penuruan berat badan
Ginjal memiliki peranan penting dalam proses pencernaan makanan dan minuman.
Jika ginjal Anda mengalami permasalahan, maka secara langsung penyerapan nutrisi juga akan akan terganggu.
Anda bisa menjadi kehilangan nafsu makan hingga mengalami penurunan berat badan yang luar biasa drastis.
5. Permasalahan darah
Penyakit ini bisa menimbulkan penderitanya menjadi anemia, ketidakseimbangan kalsium, hingga masalah darah lainnya.
Baca Juga: Hati-hati! Kurang Minum Jadi Penyebab Utama Batu Ginjal, Kenali Penyebab Lainnya