Lakukan segala sesuatu di dua dimensi
Arvan juga menjelaskan bahwa semua tindakan harus dilakukan di dua dimensi.
Misalnya, menyayangi anak dan mengajari disiplin, baik kepada bawahan dan menuntut hasil yang baik, memberi kepercayaan dan waspada, memuji dan memberi masukan.
Jalani kehidupan spiritual
Spiritualitas ini seringkali dilupakan. Padahal sejatinya manusia adalah makhluk spiritual.
Anda perlu melakukan ibadah, intropeksi, atau meditasi untuk mencapai kehidupan yang seimbang.
Baca Juga: Bagaimana Cara Menjadi Pribadi yang Dapat Dipercaya dan Diandalkan?