2. Pernak-pernik Natal
Perlengkapan Natal bisa berupa topi, syal, pohon cemara artifisial, bungkus kado dan pernak pernik hiasan lainnya.
Selain digunakan di rumah, banyak perusahaan yang turut mendekorasi kantor mereka saat momen Natal dan Tahun Baru.
Baca Juga: Mulai Bisnis dengan Rp 750 Ribu, Inilah 5 Tips Bisnis Modal Kecil ala Menteri Susi
3. Parsel
Parsel cocok banget ditawarkan kepada umat Kristiani yang suka membagikan hadiah ke tetangga ataupun kerabat. Kalau pengin lebih cuan lagi kamu bisa menawarkan ke level perusahaan supaya kuantitasnya lebih besar.
Selain menawarkan langsung, kamu juga bisa berjualan parsel lewat media sosial ataupun marketplace seperti Tokopedia atau Bukalapak. Kamu bisa berjualan parsel seperti ini juga di saat Lebaran.