1. 22 Agustus 1998
Peristiwa gerhana matahari cincin pertama kali terjadi di Indonesia pada tahun 1998 silam.
Peristiwa ini termasuk istimewa karena pada saat itu peristiwa gerhana matahari cincin terjadi untuk pertama kalinya pada abad ke 20.
Baca Juga: Hari Ini Pengumuman Pelatih Timnas, Berikut Tugas Berat Shin Tae-yong
GMC saat itu berawal dari selatan India, ke arah Sumatera, Malaysia (selatan), Laut Natuna, Pulau Midaisubi-Panjang, Kalimantan utara, Sangirtalaud, utara Irian, kepulauan Australia, dan berakhir di Lautan Pasifik Selatan.
Di Indonesia, lintasan GMC 22 Agustus 1998 adalah melewati Sumatera Utara hingga Riau. Di wilayah barat, proses GMC dimulai sebelum matahari terbit.