Sonora.ID - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika mengeluarkan peta perkiraan cuaca untuk beberapa daerah yang memiliki potensi banjir.
Beberapa wilayah tersebut berpotensi banjir karena adanya hujan dengan intensitas yang cukup deras.
"Peta ini berlaku 12 Januari 2020 pukul 07.00 WIB sampai dengan 13 Januari 2019 pukul 07.00," kata Kabag Humas BMKG Taufan Maulana dalam keterangannya, Minggu (12/1).
Baca Juga: Heboh! Calana Dalam Warna Pink Ditemukan Tergeletak di Lorong Pesawat
BMKG mengklasifikasi berdasarkan statusnya wilayah tersebut termasuk kedalam katagori waspada dan siaga. Waspada setingkat lebih tinggi dibanding Siaga.
"Potensi wilayah terdapat banjir," tutur Kabag Humas BMKG Taufan Maulana dalam keterangannya, yang dilansir dari kumparan.com Minggu (12/1).
Berikut adalah wilayah yang termasuk tagaori waspada dan siaga serta memiliki potensi banjir.
Baca Juga: Menko Luhut: Jepang dan Amerika Serikat 'Lirik' Perairan Natuna