Namun ternyata sang driver terus membawanya pergi jauh hingga menuju tol merak. Karena panik sang penumpang pun berteriak dan mengeluarkan nada membentak.
Namun yang driver justru menginjak rem dengan keras berharap barang-barang atau handphone sang penumpang jatuh.
Karena panik sang penumpang segera menekan tombol emergency yang telah disediakan oleh grab (taksi online yang ditumpangi sang korban).
Baca Juga: PSK Online yang Dijebak Andre Rosiade Dibebaskan oleh Polda Sumbar
Dengan cepat dan tanggap grab melakukan tindakan dan bahkan satgas grab segera menuju ke lokasi sang penumpang.
Tak lama setelah itu Satgas Grab datang ke lokasi penumpang diturunkan oleh pelaku.
"Gua nangis-nangis di jalan tol nyari jalan raya," tulisnya. Peristiwa ini kata T membuat dia shock.
Baca Juga: Gaduh! Nitizen Heran Soal Persyaratan Loker Yang Harus Bikin Vlog?
Salah satu akun yang memposting ulang kisah yang dialami oleh penumpang perempuan ini adalah akun instagram @anak.kuliah.
Dalam akun tersebut membagikan bagaimana pengalaman naas yang diperoleh oleh @tiannwu.
Menanggapi ini, melalui laman Twitter resminya, @GrabID, memastikan sudah menindaklanjuti kasus dengan mitra mereka tersebut.
"Terimakasih atas perhatian penuhnya terhadap peristiwa ini. Hal ini sudah ditangani & mitra pengemudi sudah kami tindaklanjuti," cuit akun Grab hari ini
Baca Juga: Buah dari ‘Bersih-Bersih’ BUMN, Erick Thohir jadi Menteri Idaman Publik