Apa itu GERD? Berikut Penyebab, Gejala, dan Cara Penanganannya

19 Februari 2020 16:30 WIB
GERD, penyebab, gejala, penanganannya
GERD, penyebab, gejala, penanganannya ( Sainskompas.com)

Penanganan

Pengobatan yang disarankan untuk penderita GERD adalah:

  • Obat untuk menetralisir asam lambung seperti antasida.
  • Obat untuk mengurangi produksi asam lambung (biasa disebut dengan H2 blocker) seperti nizatidine, cimetidine, dan famotidine.
  • Obat untuk menghentikan produksi asam lambung dan memulihkan kerongkongan (proton pump inhibitors) seperti lansoprazole dan omeprazole.

Operasi atau pembedahan dilakukan apabila GERD yang diderita sudah akut. Pembedahan dapat dilakukan melalui dua prosedur:

  • Dokter akan membungkus bagian bawah kerongkongan untuk mencegah terjadinya refluks.
  • Perangkat LINX. Perangkat yang berbentuk manik-manik logam kecil yang berfungsi untuk melilit perut dan kerongkongan untuk mencegah terjadinya refluks. Namun, kelemahan dari perangkat ini adalah tidak dapat membatasi makanan yang masuk melalui mulut.

Baca Juga: Mengenal Berbagai Jenis Penyakit Jantung dan Apa Saja Penyebabnya

Selain pengobatan, berikut adalah beberapa hal yang dapat Anda lakukan untuk mengurangi risiko GERD terjadi kembali:

  • Mengurangi porsi makan. Anda dapat mengonsultasikannya dengan ahli gizi terdekat.
  • Hindari tidur setelah makan karena dapat memperparah asam lambung naik ke kerongkongan.
  • Berhenti merokok.
  • Meninggikan bantal kepala ketika tidur untuk meredakan heartburn.
  • Mengurangi makanan-makanan yang melemahkan otot LES, seperti coklat, kopi, dan minuman beralkohol
  • Mengatur pola makan dan gaya hidup menjadi lebih sehat.

Baca Juga: Menepuk Lengan Bisa Meredakan Serangan Jantung, Benar Gak Sih, Dok?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm