Mengapa demikian? karena anak-anak yang mengalami obesitas memiliki massa otot yang lemah sehingga mengakibatkan penumpukan lemak pada tubuh dan terciptalah sebuah penghambatan dari pertumbuhan organ alat reproduksi dan testis.
Lantas apa saja dampak dari mikropenis itu sendiri?
Dr. Binsar menyebutkan, kemungkinan besar akan mengakibatkan roses pembuatan spermatogenesis menjadi terhambat.
Jika hal ini tidak segera diobati hingga usia dewasa, maka besar kemungkinan akan terjadinya infertilitas atau yang biasa disebut dengan mandul.
Baca Juga: Untuk Para Pria, Konsumsi 5 Makanan Ini Agar Ereksi Lebih Tahan Lama
Selain mengakibatkan kemandulan, mikropenis juga bisa mengakibatkan penderitanya mengalami hipogonad atau kekurangan hormon Testosteron.
Selain itu, mikropenis juga akan menyebabkan penurunan pertumbuhan rambut dan melemahnya massa otot.
Tentu jika itu terjadi pada seorang pria, maka akan menyebabkan kesehatan tubuh pria tersebut menjadi terganggu.
Untuk itu, pihaknya selalu mengingtakan untuk selalu membiasakan pola hidup yang sehat sedari kecil.
Baca Juga: Benarkah Penis Bisa Menyusut Karena Diabetes , Bisakah Normal Kembali?