"Kami mengutuk rasisme sistemik dan kekerasan terhadap komunitas Hitam.
Kami akan terus bekerja menuju masa depan yang ditandai oleh empati dan inklusi dan berdiri bersama pencipta, pemain, karyawan, keluarga, dan teman-teman kulit hitam kami.
#BlackLivesMatter" begitu bunyi cuitan PlayStation di akun Twitter-nya.
Baca Juga: Dukung Gerakan Stay At Home, Google Doodle Hadirkan Permainan Coding
— PlayStation (@PlayStation) June 1, 2020
Penundaan ini direspons oleh sebagian para gamers dan pencinta PlayStation di dunia.
Salah satu warganet berkomentar bahwa isu tersebut adalah isu di Amerika, dan tidak semua orang tinggal di Amerika, serta mereka mengatakan tidak peduli dengan isu politik dan hanya ingin bermain.
Warganet lainnya justru menyayangkan beberapa balasan dari pengumuman itu tidak menunjukan rasa empati dan tidak menghormati isu yang sedang terjadi.
Baca Juga: Bosan? Berikut 10 Game Online yang Bisa Dimainkan Bersama Teman!