Sosok itu ingin agar nadran atau pesta laut di Desa Karangsong segera digelar warga agar ia bisa segera makan kepala kerbau.
Sosok yang mengaku Nyi Roro Kidul itu juga mengungkit terkait dua orang nelayan yang beberapa waktu lalu sempat ditemukan tak bernyata.
Diketahui, dua nelayan itu meninggal setelah perahu KM Putra Bahari GT 3 yang ditumpangi nelayang itu terbalik di muara Karangsong pada Kamis (4/6/2020) lalu.
Sosok itu berkata jika kecelakaan yang mengenaskan tersebut adalah ulahnya.
Hal ini karena warga Karangsong sudah lama tak menggelar nadran sehingga membuatnya kelaparan.
Artikel ini telah tayang di Tribuncirebon.com dengan judul Warga Indramayu Kesurupan, Ngaku Nyi Roro Kidul, Ingin Dibuatkan Pesta Laut, Mau Makan Kepala Kerbau.