Sonora.ID - Telur ayam menjadi salah satu bahan pokok yang harus selalu ada di dapur.
Harganya yang murah dan mudah ditemukan di berbagai tempat membuat telur ayam jadi favorit semua orang.
Namun, tahukah Anda bahwa telur ayam tak bisa ditaruh dengan sembarangan, apalagi di kulkas.
Alih-alih ingin menyimpan telur ayam agar awet tapi justru bisa membahayakan bagi seisi rumah.
Lantas mengapa menaruh telur di kulkas dapat berbahaya?
Baca Juga: Dapatkan Manfaat Berikut Ini dengan Rutin Minum Air Rendaman Timun
Mengandung bakteri jahat salmonella
Banyak orang di Amerika Utara, Australia, Jepang dan Skandinavia juga sering melakukan kebiasaan ini.
Sementara orang-orang di belahan dunia lain lebih cenderung menyimpan telur pada suhu ruang.
Pada dasarnya, tak semua kasus berbahaya, namun ada baiknya untuk menghindari kemungkinan ini.
Menyimpan telur pada kulkas bisa membahayakan kesehatan tubuh karena bakteri Salmonella yang terkandung.
Baca Juga: Miliki Segudang Manfaat, Ternyata Pepaya Berbahaya Bagi Tubuh Jika..