Singgung Musisi yang Tak Percaya Corona, Ridwan Kamil: Kalau Belum Kena ya Dia Belum Percaya

29 Juli 2020 12:00 WIB
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. ( Dok. Humas Pemprov Jabar)

Sonora.ID - Beberapa saat yang lalu, terdapat kabar dari salah satu musisi Indonesia yang menantang untuk berkomunikasi atau berinteraksi langsung dengan pasien virus corona.

Musisi tersebut tidak percaya dengan adanya virus corona yang memang sangat bahaya dan bisa memakan jiwa.

Menanggapi hal tersebut, dalam salah satu kesempatan diskusi virtual, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyindir musisi tersebut.

Baca Juga: Menkeu Kucurkan Utang Rp 16,5 Triliun ke Anies dan Ridwan Kamil

Tak hanya sang musisi, namun secara general, Ridwan Kamil atau yang akrab disapa Kang Emil tersebut memberikan teguran kepada pihak-pihak yang tidak percaya dengan keberadaan virus corona ini.

Kang Emil mengibaratkan hal tersebut seperti kematian, yang akan dipercaya ketika orang tersebut mengalaminya sendiri.

“Karena ibaratnya itu seperti kematian, kalau dia belum kena ya dia belum percaya. Tapi masa harus semua mendapatkan situasi seperti itu dulu baru percaya?” ungkap Ridwan Kamil.

Baca Juga: Ridwan Kamil: Sultan Sepuh XIV PRA Arief Natadiningrat adalah sosok teladan

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm