Sementara jika ternyata setelah belum juga sembuh, hal tersebut belum ada diatur terkait batasan waktu dispensasi bagi calon kepala daerah yang harus menjalani masa isolasi.
Sebelumnya diberitakan, Anggota Komisi I DPRD Kalimantan Selatan, Hasanuddin Murad, meminta KPU Provinsi memiliki aturan yang jelas terkait pelaksanaan uji swab bagi pasangan calon kepala daerah, yang masuk dalam tahapan pemeriksaan kesehatan.
Hal ini diharapkannya tidak memunculkan penafsiran yang berbeda-beda sehingga berpotensi menimbulkan polemik dan gejolak di masyarakat.
Baca Juga: FPPS Sumsel Salurkan Bantuan Perlengkapan Sekolah Bagi Siswa Kurang Mampu