Ada 5 Macam, Ketahui Love Language Anda dan Pasangan di Sini

2 November 2020 12:00 WIB
Ada 5 Macam, Ketahui Love Language Anda dan Pasangan di Sini
Ada 5 Macam, Ketahui Love Language Anda dan Pasangan di Sini ( https://www.freepik.com/)

Sonora.ID - Bahasa cinta atau yang lebih dikenal dengan sebutan Love Language adalah cara terbaik yang dirasakan seseorang untuk akhirnya dirinya bisa merasa dicintai.

Istilah ini pertama kali dicetuskan dalam buku yang berjudyl ‘The 5 Love Languages’ yang ditulis oleh Dr. Gary Champman pada tahun 1995 yang lalu.

Dalam buku tersebut, menyatakan bahwa ada lima bahasa cinta yang menggambarkan cara masing-masing orang merasa dicintaidan dihargai.

Mengetahui 5 Love Languages ini pastinya akan membuat Anda tahu harus memperlakukan pasangan Anda seperti apa agar pasangan Anda tahu bahwa Anda mencintainya.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Love Language' - Ariana Grande, dengan Terjemahan

Word of Affirmation

Love Language yang pertama adalah dengan memberikan pujian atau kata-kata yang mengungkapkan perasaan cinta.

Orang dengan Love Language word of affirmation ini akan merasa dirinya dicintai dan dihargai ketika seseorang memberikan pujian kepadanya atau kepada perilaku yang diperbuatnya.

Misalnya, ‘kamu jago banget sih bikin aku ketawa’, ‘I love you’, ‘kamu cantik/ganteng deh’, atau hal pujian lainnya.

Sebaliknya, orang tersebut akan lebih sensitif ketika mendapatkan kata-kata yang menghina atau menjatuhkannya.

Baca Juga: Sembuhkan Penyakit 'BED' dalam Perusahaan dengan Terapkan 'LOVE'

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm