Sepele Tapi Bahaya, Jangan Pernah Tidur dengan Rambut Masih Basah atau Lembab!

21 November 2020 18:00 WIB
Sepele Tapi Bahaya, Jangan Pernah Tidur dengan Rambut Masih Basah atau Lembab!
Sepele Tapi Bahaya, Jangan Pernah Tidur dengan Rambut Masih Basah atau Lembab! ( Freepik.com)

Sonora.ID - Bagi perempuan yang memiliki rambut panjang, mengeringkan rambut setelah keramas menjadi hal yang sering kali dilewatkan karena terlalu malas.

Pasalnya, mengeringkan rambut memang membutuhkan waktu yang tidak singkat apa lagi jika rambut tersebut panjang dan tebal.

Meski demikian, jangan pernah membiarkan rambut dalam kondisi basah atau lembab dalam waktu yang lama, terlebih jika kemudian dibawa tidur.

Terdengar sepele, ternyata tidur dengan rambut yang masih basah atau lembab bisa timbulkan segudang bahaya!

Baca Juga: PERHATIKAN! Jangan Lagi Letakkan Ikat Rambut di Pergelangan Tangan Jika Tak Ingin Masalah Ini Muncul

Rumah Jamur

Kondisi yang basah dan lembab memudahkan bakteri atau jamur menempel dan berkembang biak dengan cepat.

Jadi ketika kulit kepala masih basah, memungkinkan tempat tersebut menjadi lingkungan yang ideal bagi mikroorganisme untuk bereproduksi.

Ditambah lagi dengan tempat tidur yang hangat, maka menjadi iklim yang sempurna untuk bakteri dan jamur, yang kemudian menyebabkan infeksi pada kulit kepala dan munculnya ketombe.

Baca Juga: Musim Kondangan, Model Rambut Mana yang Anda Suka? Akan Tunjukkan Karakter Anda

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm