3. Bagus untuk pertumbuhan dan perkembangan anak
Alpukat mengandung 3,5 gram lemak tak jenuh per 1 ons porsi (sekitar 1/5 buah alpukat).
Penelitian telah menunjukkan bahwa lemak tak jenuh penting untuk pertumbuhan dan perkembangan sistem saraf pusat dan otak anak-anak.
Alpukat bebas dari sodium dan direkomendasikan untuk kamu yang sedang menjalani Dietary Approaches to Stop Hypertension atau DASH Diet, yaitu diet yang diresepkan untuk membantu menurunkan tekanan darah.
Buah ini juga memiliki jumlah kalium yang bagus, ini dapat membantu menurunkan tekanan darah.
Penelitian telah menemukan bahwa ketika alpukat dimakan sebagai pengganti lemak lain (seperti mentega dan mayo), itu dapat membantu tekanan darah terkontrol.