“Tentu yang menjadi sasaran utama penyuntikkan vaksin Covid-19 ini adalah tenaga kesehatan,” ungkapnya.
Ia menambahkan, terdapat 41 puskesmas dan 19 RS yang sudah diberi hak akses layanan akan menjadi lokasi pelaksanaan vaksinasi Covid-19.
“Di Palembang sendiri untuk saat ini ada 41 puskesmas dan 19 RS yang ditunjuk sebagai faskes pelayanan vaksin dan jumlah ini akan terus bertambah,” tutupnya.
Baca Juga: Tahun Depan Dishut Sumsel Mulai Sosialisasikan Kawasan Ekosistem Esensial (KEE)