Cara Membuat
-Pertama-tama, campurkan bahan jagung manis, mayonnaise, gula, garam, lada, bawang putih, bawang bombay, dan kornet di atas teflon. Setelah itu, aduk semua bahan hingga rata.
-Selanjutnya, campurkan mentega di atas teflon. Aduk kembali hingga rata.
-Jika sudah, matikan api, lalu pindahkan jagung ke wadah yang tahan panas.
-Lalu, campurkan keju mozzarella dan panggang menggunakan api atas. Atur suhu 150 derajat celcius selama 5-10 menit.
-Setelah itu, corn cheese sudah siap Anda nikmatin.
Baca Juga: Resep Membuat Tutut (Keong Sawah) Bumbu Kuning Pedas Gurih Khas Bandung