2. Log
Sekita 15% orang tampaknya sering tidur dalam posisi ini. Posisi Log adalah tidur dengan posisi seperti batang kayu (berbaring miring dengan lengan disampingnya).
Tidur ini biasanya dianggap membosankan, karena tampak terlihat kaku. Namun apakah benar demikian? Tidak! padahal, yang terjadi justru sebaliknya.
Baca Juga: Fakta Penting yang Perlu Diperhatikan untuk Kenali Pelecehan Seksual
Ciri-ciri kepribadian:
Orang yang tidur dengan posisi ini dikenal sebagai kupu-kupu sosial, meskipun mereka ramah, riang, dan populer, namun nyatanya orang-orang sosial dan percaya ini dikenal sebagai orang yang mudah tertipu.
3. The Yearner
Posisi The Yearner adalah posisi tidur yang seolah-olah seperti menggapai sesuatu, tetapi lengannya direntangkan kedepan.
Baca Juga: Mau Berhenti Merokok Tapi Sulit? Atasi dengan 5 Jurus Jitu Ini
Ciri-ciri kepribadian:
Mereka yang tidur dengan posisi ini biasanya berpikiran terbuka, namun sisnis, lambat dan curiga ketika membuat keputusan, tetapi berpegang teguh pada pikiran yang dibuatnya.