4 Gejala dan Penyebab Kanker Payudara pada Pria, Ketahui Sekarang!

3 Juni 2021 14:00 WIB
Ilustrasi Kanker Payudara
Ilustrasi Kanker Payudara ( Freepik.com)

Sonora.ID - Kanker masih menjadi salah satu penyakit yang banyak ditakuti oleh masyarakat Indonesia, karena kerap kali menjadi penyebab dari kematian seseorang.

Ada kanker yang hanya bisa terjadi pada wanita, ada juga kanker yang hanya bisa terjadi pada pria. Kerap kali dianggap hanya bisa terjadi pada wanita, ternyata kanker payudara pun bisa terjadi pada pria.

Kanker payudara sendiri secara umum terjadi karena adanya pertumbuhan sel kanker yang terdapat pada jaringan payudara.

Baca Juga: Mitos atau Fakta Deodoran Bisa Menyebabkan Kanker Payudara?

Dikutip dari Mayo Clinic, berikut ini adalah 4 gejala terjadinya kanker payudara pada pria:

  1. Gejala yang paling umum adalah adanya benjolan tanpa rasa sakit atau penebalan di jaringan payudara.
  2. Gejala ini biasanya diikuti dengan adanya perubahan pada kulit yang menutupi payudara, seperti adanya lesung pipi, kerutan, kemerahan, hingga kerak.
  3. Perubahan pada puting, seperti adanya kemerahan atau kerak, atau puting mulai berputar ke dalam.
  4. Keluarnya cairan dari puting.

Sayangnya, belum diketahui pasti penyebab terjadinya kanker payudara pada pria, namun biasanya terjadi ketika beberapa sel payudara berkembang lebih cepat sehingga penyebabkan penumpukkan.

Baca Juga: 5 Cara Yang Dapat Dilakukan Untuk Mencegah Penyakit Kanker Payudara

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm