Jennie BLACKPINK
Banyak publik yang sudah mengetahui jika Jenni merupakan seorang chaebol atau konglomerat.
Lahir dikawasan elit di Korea Selatan yakni Cheongdam-dong, Gangnam, Seoul menjadi salah satu bukti jika Jennie terlahir sebagai orang kaya.
Selain itu, Jennie juga sempat dibesarkan di Selandia Baru dan bersekolah di ACG Parnel College.
Sekolah tersebut dikenal dengan biaya yang tidak murah.
Bagi warga asing yang ingin menempuh pendidikan di sekolah tersebut, mereka menetapkan biaya sebesar 19,6 juta Won atau kurang lebih Rp 231 juta per tahunnya.
Bahkan, dirinya juga pernah kedapatan mengendarai mobil mewah merek Porsche Cayenne seharga Rp 1,11 miliar sebelum debut.
Kabarnya juga ibunda Jennie marupakan seorang direktur dan pemilik saham di CJ E&M.
Baca Juga: 6 Idol K-Pop yang Miliki Visual Dingin tapi Menawan, Bikin 'Klepek-klepek'
Mark GOT7
Ayahnya Mark pernah bekerja sebagai seorang pengusaha sukses sebelum pensiun.
Bahkan, keluarga Mark GOT7 memiliki rumah yang bernilai fantastis di Los Angeles, Amerika Serikat.
Berbagai sumber menyebutkan jika Mark selalu diantar oleh supir pribadi untuk berkegiatan sehari-hari.
Ia akan mengendarai mobil SUV sendiri jika sedang tidak sibuk.
Saking banyak duitnya, ia pernah terbang dari Thailand ke Swiss hanya untuk melakukan snowboard saja.
Saat berpergian, Mark akan memilih tempat duduk dengan kelas pertama atau justru menggunakan jet pribadi milik keluarganya.
Baca Juga: 6 Idol K-Pop Papan Atas yang Terlihat Lebih Menawan di Kehidupan Nyata