Indah Banget, 5 Lembah yang Punya Pemandangan Paling Menakjubkan di Dunia

8 Juni 2021 12:41 WIB
Indah Banget, 5 Lembah yang Punya Pemandangan Paling Menakjubkan di Dunia
Indah Banget, 5 Lembah yang Punya Pemandangan Paling Menakjubkan di Dunia ( )

3. Lembah Blyde River, Afrika Selatan

Lembah Blyde River, Afrika Selatan

Blyde River Canyon adalah Ngarai sepanjang 26 kilometer yang terletak di Mpumalanga, Afrika Selatan.

Lembah ini diisi keanekaragaman hayati yang besar, termasuk banyak spesies ikan, kucing besar, rusa, kuda nil, buaya dan spesies primata.

4. Grand Canyon, Amerika Serikat

Grand Canyon, Amerika Serikat

Grand Canyon atau dalam bahasa Indonesia berarti Ngarai Besar adalah sebuah lembah dengan tebing terjal yang terbentuk oleh Sungai Colorado, di utara Arizona.

Lembah ini merupakan satu dari tujuh keajaiban dunia yang masuk ke dalam kawasan Taman Nasional Grand Canyon.

Baca Juga: 4 Destinasi Wisata Alam di Kudus yang Wajib Anda Kunjungi

5. Ngarai Sianok, Indonesia

Ngarai Sianok, Indonesia

Salah satu lembah yang paling indah di dunia, ternyata ada di Indonesia loh. Lembah yang dinobatkan memiliki pemandangan terindah adalah Ngarai Sianok.

Ngarai Sianok adalah sebuah lembah curam yang terletak di perbatasan Kota Bukittinggi, Sumatra Barat.

Lembah ini berbentuk memanjang dan berkelok sebagai garis batas kota dari selatan ke utara.

Baca Juga: 7 Wisata Kuliner dan Makanan Khas Magelang Jawa Tengah yang Unik Abis

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm