Berikut beberapa kondisi kesehatan yang dilarang mengkonsumsi kunit, dan beresiko mengalami efek samping yang tidak diinginkan.
- Jika memiliki batu empedu atau penyumbatan saluran empedu, jangan mengkonsumsi air kunyit karena dapat memperburuk masalah.
- Kunyit bisa mengakibatkan memperlambat pembekuan darah dan menyebabkan lebih banyak memar dan pendarahan.
Jika kamu dijadwalkan untuk operasi, hindari penggunaan kunyit setidaknya dua minggu sebelumnya.
- Apabila menderita diabetes, konsumsi air kunyit dengan hati-hati karena kurkumin dapat membuat kadar gula darah terlalu rendah.
- Kunyit dalam jumlah tinggi dapat mencegah penyerapan zat besi.
Jadi jika menderita kekurangan zat besi, kurangi asupan kunyit.
Baca Juga: Rapatkan Kembali Miss V Hanya dengan Rempah Kunyit, Begini Caranya