Mudah berminyak
Jika wajah menjadi banyak berminyak setelah mencuci muka maka kita perlu mengantisipasinya.
Kemungkinan besar formula sabun yang digunakan ternyata tidak cocok dengan kondisi kulit kita.
Wajah cenderung akan berminyak dan bisa menimbulkan jerawat.
Segera ganti sabun jika tanda ini sudah muncul.
Jika mengalami beberapa tanda di atas segeralah ganti sabun cuci yang dimiliki, sebelum wajah semakin hancur.
Baca Juga: Viral Minum Chlorophyll Bisa Redakan Jerawat, Ini Kata Dokter SPKK
Artikel ini juga telah tayang di cewekbanget.grid.id dengan judul Stop Pemakaian! Ini 5 Tanda Sabun Cuci Muka Enggak Cocok di Kulit Kita