Tradisi Wungon di Kabupaten Pemalang Jawa Tengah

18 Agustus 2021 19:55 WIB
Pertunjukan saat tradisi wungon Pemalang
Pertunjukan saat tradisi wungon Pemalang ( https://mediakita.co/)

 

Pemalang, Sonora.ID -Indonesia merupakan negara yang erat akan budaya. Di setiap daerahnya pasti memiliki budayanya masing - masing, dari mulai rumah adat, tarian tradisional, makanan khas dan masih banyak lainya.

Tanggal 17 Agustus merupakan hari yang sangat bersejarah bagi bangsa Indonesia. Karena pada tanggal inilah Indonesia mendapatkan kemerdekaanya dari para penjajah.

Pada saat 17-an semua warga Indonesia merayakanya melalui berbagai macam lomba seperti balap karung, panjat pinang, lomba makan kerupuk, dll, yang umum digelar di seluruh penjuru Indonesia serta dapat meramaikan dan mengikat keakraban antar warga.

Baca Juga: Mengenal Batik Pemalangan, Batik Khas Pemalang Jateng

Namun di salah satu kabupaten yang berada di Jawa Tengah yaitu Pemalang memliki kebiasaan unik yang dilakukan setiap malam menuju 17 Agustus yaitu melakukan acaran wungon.

Wungon sendiri memiliki arti tidak tidur semalam suntuk. Semua warga dari anak anak hingga orang dewasa berkumpul ditempat yang disediakan biasanya dihalaman rumah yang luas.

Acara wungn memiliki tujuan agar masyarakat tetap mengingat perjuangan para pahlawan dalam membela negara serta mempererat tali silaturahmi antar warga di kabupaten Pemalang.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm