Setelah Agung, Karyawan Toko Bintang Jalani Swab di Tempat

27 Agustus 2021 17:55 WIB
Swab antigen karyawan toko bintang Makassar
Swab antigen karyawan toko bintang Makassar ( Sonora.ID)

Makassar, Sonora.ID - Pelaksanaan tes swab tengah digencarkan pemerintah untuk menjaring warga yang terpapar virus corona.

Salah satu sasarannya, karyawan toko yang banyak dikunjungi warga. Menyusul memiliki potensi penularan yang tinggi.

Petugas gabungan dari satgas pengurai kerumunan (Raika) bertugas sebagai pelaksana.

Kali ini, mendatangi cabang toko bintang di jalan veteran, Jumat (27/8/2021).

Baca Juga: Swab On The Road Jaring 755 Pengendara, 22 Diantaranya Positif Covid-19

Awalnya, petugas mengecek protokol kesehatan yang dijalankan.

Kemudian mengumpulkan puluhan karyawan, termasuk beberapa tukang parkir.

Sebelum diswab, mereka didata terlebih dahulu oleh petugas yang berwenang.

Kepala Seksi OPS Satpol PP Makassar, Abdul Rahim memberikan penjelasan saat dikonfirmasi.

Baca Juga: Penyekatan di Perbatasan Makassar, Warga Melintas di Swab Antigen

Dari 20 orang yang menjalani pemeriksaan di toko bintang, seluruhnya negatif covid 19.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm