Pembersih Jendela
Yang kamu butuhkan:
- Botol semprot kosong
- Corong kecil
- 1 sendok makan cuka putih
- 5 tetes minyak esensial dengan wangi yang kamu inginkan
- 2 Gelas Air
- 5 tetes minyak esensial jeruk
- 1 sendok makan tepung maizena
Yang perlu kamu lakukan:
- Tuang larutan yang terbuat dari cuka putih, tepung maizena, dan air ke dalam botol semprot menggunakan corong.
- Tambahkan minyak esensial sesuai dengan wangi yang kamu ingingkan
- Tutup botol dengan tutupnya dan kocok dengan baik sebelum digunakan.
Baca Juga: Cara Membersihkan Wajan Anti Lengket untuk Penggunaan yang Tahan Lama
Pembersih Kamar Mandi
Yang kamu butuhkan:
- 300 ml cuka putih
- 300 ml sabun cuci piring
Yang perlu kamu lakukan:
- Panaskan cuka dan tuangkan ke dalam botol semprot.
- Tambahkan sabun cuci piring ke dalamnya dan kencangkan tutupnya.
- Kocok perlahan untuk menggabungkan bahan, lalu semprotkan dan lap.
- Biarkan selama beberapa jam di permukaan sebelum digosok
- Bilas untuk menghilangkan buih sabun yang masih menempel
- Pembersih kamar mandi buatan sendiri bisa efektif membersihkan lantai, bak mandi, dan wastafel.
Baca Juga: Jangan Sembarangan! Ini Cara Membersihkan Rumah Berdasarkan Ilmu Fengshui
TERKINI
25 November 2024 07:40 WIB
25 November 2024 06:54 WIB
24 November 2024 23:56 WIB
24 November 2024 23:55 WIB