Sonora.ID - Salah satu olahan kangkung yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia adalah rujak kangkung.
Kudapan ini terkesan sederhana tetapi segar dan memiliki rasa nan nikmat. Cara pembuatannya pun juga tidak membutuhkan waktu yang lama.
Berikut beberapa alat dan bahan yang dibutuhkan untuk membuat rujak kangkung segar yang menggugah selera:
Baca Juga: Resep Membuat Sotong Pedas Gurih, Rasa Dijamin Lezat nan Nikmat
Bahan-bahan:
Kangkung
10 buah cabai merah keriting
5 buah cabai rawit merah (jika ingin pedas)
1 blok terasi bakar
Secukupnya gula, garam, dan penyedap
3 sdm air asam jawa
Secukupnya air
Baca Juga: Bisa Jadi Ide Jualan, Ini Resep Membuat Mie Kangkung yang Enak dan Unik