5 Jenis Kuntilanak Berdasarkan Level, Ada Kuntilanak Biru Si Paling Agresif

11 Oktober 2021 19:30 WIB
Ilustrasi Kuntilanak biru
Ilustrasi Kuntilanak biru ( Twitter @sikuntibiru)

Sonora.ID - Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki beragam jenis hantu dan bentuknya.

Dari mulai yang si kecil Tuyul hingga yang paling besar menyeramkan Genderuwo ada di Indonesia.

Salah satu hantu yang cukup populer dan tak lepas dari cerita masyarakat adalah Kuntilanak.

Kuntilanak dikenal sebagai sosok hantu yang sering muncul di masyarakat, sehingga tak jarang banyak yang ketakutan saat mendengar atau melihat sosoknya.

Namun tahukah kamu bahwa ternyata kuntilanak memiliki banyak jenis warna loh.

Kuntilanak tersebut bukan sekedar kuntilanak, beda warna maka beda pula level keagresifannya.

Penasaran? Inilah jenis warna kuntilanak sesuai levelnya.

Baca Juga: VIRAL Kuntilanak di Dalam Air, Warganet: Mungkin Kuntilanaknya Gerah

Kuntilanak standar

Kuntilanak anak ini memiliki wujud standar yang banyak diketahui orang-orang.

Kuntilanak ini selalu ada disetiap pelosok Indonesia.

Cirinya adalah dengan mengenakan pakaian putih menjuntai hingga ke tanah dan rambut panjang.

Konon, panjang rambutnya ini didasarkan pada seberapa lama dia telah meninggal.

Semakin lama mati, maka ia akan memiliki rambut yang lebih panjang.

Kuntilanak putih memiliki kekuatan paling standar alias paling rendah dari yang lainnya.

Ia biasanya lebih banyak menampakkan diri di rumah kosong, kebun, ataupun hutan.

Jenis kuntilanak ini tidak terlalu mengganggu dan mengancam.

Baca Juga:  7 Pohon yang Jadi Sarang Kuntilanak, Nomor 5 Banyak di Sekitar Anda

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Arman Arman
Kamis, 30 Des 2021 , 15:26
warna meeah persah liat,temen katanya pernah liat yg biru di rinjani. wallahualam
Anton Handoko
Senin, 11 Okt 2021 , 22:42
ga percaya silahkan aja mas. tapi sadari dong ini salah satu kearifan lokal kita.
Br Gusatmilan
Senin, 11 Okt 2021 , 16:01
kenapa hanya ada 4 (empat) putih,hitam,merah,biru,kurang satu dong,yakni berwarna hijau.sebab kuntilanak yang berwarna hijau matinya akibat meletus ,seperti lagu balonku ada lima ,meletus balon hijau duueeerrr. berita kok aneh.
Br Gusatmilan
Senin, 11 Okt 2021 , 15:57
berarti cuma ada 4 ( empat ) putih,hitam,merah,biru,kurang satu dong yaitu berwarna hijau, dan warna hijau ini matinya akibat meletus,persis kaya nyanyian anak2 balonku ada lima .meletus balon hijau duerrr. berita kok ada ada saja.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm