Capricorn
Capricorn adalah sosok yang cerdas tetapi cenderung tidak menunjukkannya kepada orang lain, sehingga banyak orang yang sering memandangnya dengan sebelah mata.
Pendiam, tidak banyak ulah, dan tidak macam-macam, membuat dirinya sering kali ditindas oleh orang-orang yang menganggap diri mereka lebih kuat dan pindah daripada Capricorn, padahal Capricorn bisa tampil lebih baik dari mereka.
Sikap Capricorn yang terbilang ‘terlalu lurus’ ini membuatnya menjadi sasaran empuk untuk diperlakukan yang tidak adil dan tidak baik.
Baca Juga: Layaknya Pahlawan Nasional, Libra Dikenal sebagai Pembawa Perdamaian
Cancer
Termasuk zodiak dengan elemen air, Cancer memang tidak mudah untuk bergabung dalam kelompok besar, ia lebih suka hubungan yang intim dan personal dengan kelompok-kelompok keci.
Itu sebabnya Cancer cenderung tidak terlalu memiliki banyak teman dan terkesan eksklusif sehingga orang lain yang memiliki kelompok pertemanan lebih besar akan menjauhi Cancer dan berlaku tidak menyenangkan pada Cancer.
Zodiak yang satu ini memang adalah zodiak yang suka mengalah, tak suka kekerasan, dan pasif, sehingga ia cenderung akan membiarkan hal-hal itu terjadi padanya.
Baca Juga: 5 Zodiak yang Selalu Ingat Kesalahan Orang Namun Mudah Memaafkan