Tipe - Tipe Orang Perfeksionis, Apakah Kamu Salah Satunya?

3 November 2021 19:55 WIB
Illustrasi tipe yang sempurna
Illustrasi tipe yang sempurna ( Pexels)

Sonora.ID - Seseorang yang perfeksionis adalah salah satu tipe orang yang banyak kita jumpai. Orang-orang dengan tipe perfeksionis ini, biasanya ingin semua hal  harus terlihat sempurna.

Ia juga akan merasa kesal dan kecewa jika sesuatu terjadi tidak sesuai dengan keinginannya. 

Inner child bisa menjadi salah satu penyebab dari orang yang perfeksionis, karena pengalaman masa kecilnya  hanya dihargai atas apa yang dicapai.

Baca Juga: Golongan Darah Bakal Cocok Banget Sama Golongan Darah Ini, Apakah A?

Hal tersebutlah yang akhirnya membuat si perfeksionis selalu maksimal ketika mengerjakan sesuatu, terencana, dan ingin mencapai hasil sesuai harapannya.

Sehingga, jika standar yang dibuatnya tidak terpenuhi, ia akan sangat kecewa dan bahkan mereka bisa melakukan hal dengan mengorbankan diri untuk orang lain.

Karakter perfektisonis ini seperti dua sisi koin, dimana terdapat satu sisi positif seperti melakukan dengan maksimal agar dapat mencapai target yang telah ditentukan untuk mencapai sebuah kesuksesan.

Sebaliknya, ada juga sisi negatif dari perfeksionis yang berbahaya  jika mereka terlalu berambisi sampai lupa diri dan menyakiti batinnya sendiri.

Inilah tipe-tipe perfeksionis yang bisa ditemukan dalam diri sendiri, melansir dari Kompas.com:

Baca Juga: Waspada dari Sekarang! Golongan Darah Ini Sangat Rentan Terkena Penyakit Jantung, Kenapa?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm