4. Fuchsia
Jika kamu adalah salah satu orang yang sangat menyukai tren pakaian bold, cobalah untuk mengenakan baju berwarna fuchsia ketika mood sedang berantakan.
Hal ini karena kebaikan hati dan rasa cinta identik dengan salah satu variasi warna pink ini.
5. Olivegreen
Biasanya, ketika sedang berwisata alam atau melakukan kegiatan outdoor di ruang hijau terbuka seseorang cenderung akan merasa rileks karena merasa dekat dengan alam.
Seperti yang kita tahu, bahwa rasa stres dan cemas bisa dikurangi ketika seseorang berada di alam.
Nah, warna hijau biasanya memang berkaitan erat dengan alam, perasaan aman, dan pengalaman yang berhubungan dengan alam.
Jadi, kamu dapat mencoba memakai baju berwarna hijau, seperti hijau olive untuk meningkatkan mood ketika kamu membutuhkan healing ke alam, namun sedang dalam kesibukan.
Baca Juga: 6 Kiat Fengshui untuk Meningkatkan Mood Baik yang Dipercaya Psikolog