Prioritaskan Lansia, Bus Vaksin Keliling Kembali Menggesa Percepatan Vaksin di Pekanbaru

4 November 2021 20:00 WIB
Prioritaskan Lansia, Bus Vaksin Keliling Kembali Menggesa Percepatan Vaksin di Pekanbaru
Prioritaskan Lansia, Bus Vaksin Keliling Kembali Menggesa Percepatan Vaksin di Pekanbaru ( )

Meski menargetkan lansia, Khairunnas mengatakan bahwa pihaknya masih menerima masyarakat umum yang ingn divaksin.

Ia berharap, adanya Bus Vaksin Keliling ini bisa semakin mempermudah dan meningkatkan antusiasme masyarakat untuk divaksin.

“Kami koordinator yang turun langsung ke lapangan, menyaksikan langsung bahwa masyarakat merasa senang dan terbantu dengan adanya Bus Vaksin Keliling ini. Tapi harapan kami semoga layanan ini bisa menjangkau masyarakat lebih banyak lagi, dan akhirnya. semuanya bisa mendapatkan vaksin dan keadaan kita bisa pulih kembali,” tambahnya.

Meskipun tidak menjamin terhindarnya seseorang dari penyakit virus corona, Khairunnas tetap menghimbau masyarakat agar mendapatkan vaksin demi meningkatkan kekebalan tubuh.

Ia mengatakan, bahwa dengan demikian maka potensi terjangkit akan lebih rendah dan kita bisa mencapai kekebalan komunal.

Baca Juga: Guna Percepatan Vaksinasi Di Karanganyar, Dinkes Jateng Lakukan Pelayanan Mobile Vaksin Bagi Warga

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm