3 Tips Lancarkan Tabungan bersama Pasangan: Ternyata Bisa Tingkatkan Keintiman!

26 November 2021 16:45 WIB
Menabung bersama pasangan
Menabung bersama pasangan ( Money Fit)

2. Membangun rencana secara bersama-sama

Meskipun adanya ketidakseimbangan dalam menabung, pastikan rencana yang ingin dicapai tetap lah dirancang bersama-sama.

Hal ini untuk menunjukkan komitmenmu berdua yang sedari awal menamainya sebagai tabungan bersama.

3. Lakukan perhitungan yang akurat

Meskipun pasangan identik dengan raya sayang dan loyalitas, namun perhitungan finansial merupakan hal yang utama untuk mencegah keretakan.

Masing-masing harus saling memahami kemampuan finansialnya dan sadar pasti akan kontribusinya dalamtabungan tersebut.

Lakukan perhitungan ini sejak awal dan pastikan kemampuan menabung masing-masing. 

Selebihnya, program tabungan bersama ini memberikan sisi positif.

Salah satunya adalah meningkatkan rasa pengertian dan toleransi terhadap perbedaan.

Selain itu menabung bersama bisa meningkatkan keintiman hubungan karena kamu akan belajar untuk menghargai jatuh-bangunnya perjuangan bersama pasanganmu. 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm