Pentingnya ‘Support System’ untuk Meningkatkan Rasa Percaya Diri

3 Desember 2021 19:30 WIB
Support System
Support System ( Jarmoluk/Pixabay)

Diri Sendiri Sebagai Awal Pijakan

Sebelum mendapat bantuan dari orang lain, ternyata support system yang paling utama adalah diri sendiri, loh. Sebesar apa pun orang lain memberi semangat kepada kita, tapi kalau terus melakukan mental blocking semuanya akan sia-sia.

Sayang dan peduli dengan diri sendiri adalah hal esensial yang semua orang harus miliki. Rasa tidak percaya diri muncul karena kita selalu menganggap diri sendiri buruk. Oleh karena itu, diperlukan pikiran terbuka untuk menerima apa yang ada di dalam diri.

Vallen Patricia, StyloBebs Ambassador Batch 3, melalui siniar Semua Bisa Cantik juga menambahkan, “Support system yang paling penting itu diri sendiri. Karena kalo kitanya sendiri masih negatif terus, ya, mikirinnya, overthinking-nya udah parah banget. Kalo orang sekitar mau ngomong sebagus apa pun itu, kalo kitanya nutup diri, bakal susah masuk di kita.”

Kita harus sadar kalau manusia tidak ada yang sempurna. Setiap orang pasti memiliki kelebihan dan kekurangan. Kecantikan yang paling hakiki adalah percaya diri dan yakin apa yang kita punya.

Baca Juga: Ingin Jadi Teman Baik Buat Pasangan? Simak 4 Tips Berikut Ini!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm