Sonora.ID – Ada beberapa rumah sakit di Indonesia yang terkenal dengan keangkerannya.
Memang sudah menjadi hal wajar jika rumah sakit sering menyimpan banyak kisah misteri yang membuat kesan horor.
Hal tersebut karena rumah sakit dikunjungi karena keperluan kesehatan dan juga banyak pula pasien meninggal dunia di rumah sakit sehingga membuat rumah sakit terkesan horor.
Setidaknya ada lima rumah sakit di Indonesia yang dikenal paling angker. Berikut ini daftarnya:
Rumah Sakit Immanuel
Rumah sakit Immanuel adalah rumah sakit yang terletak di Bojongloa Kidul, Bandung. Berbicara mengenai rumah sakit ini, memang memiliki kisah horor yang cukup bikin bulu kuduk merinding.
Rumah sakit yang didirikan tahun 1900-an oleh seorang pendeta ini memiliki cerita mistis yang cukup menyeramkan dari para pengunjung maupun pekerja yang langsung mengalami kejadian horor.
Baca Juga: 3 Gedung di Jakarta yang Simpan Kisah Horor, Kamu Berani Masuk?