JOMO
Kebalikannya dari FOMO, JOMO merupakan akronim untuk “joy of missing out.”
Akronim ini menggambarkan perasaan puas aktivitasnya sendiri, tanpa mengkhawatirkan kemungkinan kehamilan apa yang mungkin dilakukan oleh orang lain:
Simp
Istilah ini digunakan untuk merujuk pada seseorang yang melakukan “hal berelebihan” untuk seseorang yang mereka sukai .
Lebih dari bersikap baik, simp adalah orang yang rela melakukan tindakan ekstrem untuk mencari muka atau memenangkan kasih sayang orang tertentu.
Baca Juga: Ini Alasan Mengapa Kebanyakan Orang Mudah Terjebak Tren di Medsos
Halu
Berakar dari kata halusinasi, halu sering digunakan ketika seseorang menyampaikan pernyataan khayalan atau delusi yang dibuat secara sadar atau tidak sadar.
Halu juga sering digunakan untuk orang yang tidak bisa dipercaya atau sering berbicara omong kosong
Cringe
Kata yang digunakan ketika seseorang bertindak sangat memalukan atau canggung sehingga membuat diri Anda merasa malu juga.
Baca Juga: 7 Aktor Paling Tampan se-Jagat Korea Menurut Netizen, Kamu Setuju?