Cara memilih dekorasi atau simbol naga
Setelah Anda mengetahui elemen serta perwakilan sektornya, berikut beberapa dekorasi naga yang bisa Anda coba menyesuaikan dengan warna dan elemen.
1. Untuk mengundang energi logam dan bumi, cobalah patung naga porselen putih.
2. Untuk mendatangkan elemen logan dan tanah, cari naga yang terbuat dari perunggu.
3. Untuk menghadirkan elemen air, Anda bisa menggunakan lukisan naga dengan skema warna hitam dan abu-abu tua. Atau, bisa juga dengan naga dari kaca bening.
4. Untuk mendorong elemen tanah, cobalah naga kayu cokelat.
5. Untuk memanifestasikan elemen api, bisa dengan dekorasi naga berwarna merah.
Baca Juga: 4 Tips Penempatan Lukisan Menurut Feng Shui, Sesuaikan dengan Elemen
Hal-hal yang harus dihindari
Perlu Anda ketahui, terdapat beberapa larangan dalam penggunaan dekorasi naga menurut feng shui, di antaranya:
Itulah cara memilih dekorasi naga menurut feng shui. Semoga bermanfaat!