Khawatir dengan Jasa Financial Planner? Ini 4 Tahapan Layanannya yang Aman

7 Januari 2022 13:32 WIB
Tahapan konsultasi dengan Financial Planner
Tahapan konsultasi dengan Financial Planner ( Insight)

Sonora.ID - Seiring dengan padatnya kegiatan kita sering tidak memiliki banyak waktu untuk merencanakan keuangan secara efisien.

Padahal di tengah kondisi krisis seperti Pandemi Covid-19, atau mungkin berbagai permasalahan keuangan lainnya, sudah saatnya kamu mulai merencanakan pengelolaan keuanganmu, baik itu jangka pendek, menengah, dan panjang.

Tidak hanya dari faktor kesibukan, rasa malas atau tidak familiarnya kamu dengan dunia finansial membuat kamu terus menunda-nunda.

Maka dari itu, kamu bisa mulai mempertimbangkan untuk menggunakan jasa layanan keuangan Financial Planner (pengelola keuangan) yang sudah tersertifikasi.

Mungkin kamu masih curiga atau tidak bisa mempercayakan segalanya pada pelayanan ini.

Baca Juga: Semua Hal Diprotes, Ini 3 Cara Hadapi Mertua yang Suka Kritik!

Nathania selaku Financial Planner dari Finansialku mengatakan kalau kamu tidak perlu khawatir, terlebih jika Financial Planner tersebut sudah tersertifikasi CFP internasional.

Hal ini disampaikannya dalam siaran Radio Motion 'Pakai Jasa Financial Planner, Perlukah?' (6/1/2022). 

Pakar finansial tersebut mengatakan kalau pemeriksaan keuangan klien pada dasarnya seperti check up ke dokter.

Pertama, Financial Planner akan melihat kondisi dasar keuangan yang dimiliki klien, baik itu aset yang dimiliki, tabungan, investasi, utang dan sebagai macamnya. 

EditorKumairoh
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm