4 Tingkat Kebahagiaan Menurut Arvan Pradiansyah: Semuanya Tergantung Perjalanan Hidup

11 Januari 2022 17:45 WIB
Tingkatan kebahagiaan
Tingkatan kebahagiaan ( Inc Magazine)

Sonora.ID - Konon sepanjang kehidupan manusia salah satu cita-cita abstrak yang ingin dicapai adalah 'hidup bahagia'.

Banyak yang mendefinisikan bahagia berikut dengan standar tertentu yang menetapkan kadar bahagia seseorang. 

Beberapa orang menganggap bahwa untuk mencapai kebahagiaan ini kamu tidak harus selalu bersusah payah atau menetapkan syarat-syarat yang justru hanya merepotkanmu. 

Atau kamu juga tidak perlu menggantungkan kebahagiaan pada orang lain, cukup pada dirimu saja. 

Bersama Arvan Pradiansyah dalam siaran 'Benarkah Bahagia Itu Tanpa Syarat?' yang mengudara di Radio Smart FM, motivator tersebut mengatakan bahwa "Bahagia itu ada empat level sesungguhnya". 

1. Kebahagiaan tingkat fisik

Kebahagiaan tingkat fisik merupakan kebahagiaan di level pertama. Kebahagiaan ini biasa diperoleh karena faktor eksternal seperti kesenangan, uang, cinta, jabatan, kekayaan, dan lain-lain yang bersifat material.

2. Kebahagiaan tingkat emosional

Di level kedua terdapat kebahagiaan yang berkutat di tataran emosional. Kebahagiaan seperti ini biasa didapatkan ketika kamu bisa merasa bahagia tanpa harus dihadapkan hal-hal yang bersifat materialistis. 

Baca Juga: 10 Kata-Kata Motivasi untuk Kamu yang Lelah Menghadapi Cobaan Hidup

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm